Wednesday 13 November 2013

Laporan Praktikum SENYAWA IONIK NITROGEN




A.      Tujuan Penelitian
Menyelidiki reaksi gas nitrogen dengan logam magnesium melalui pembakaran logam magnesium.
B.      Alat dan Bahan
1.       Cawan porselen
2.       Kertas ampelas
3.       Pita magnesium 6cm
4.       Indikator PP
5.       Air biasa
6.       Pembakar bunsen
7.       Tabung reaksi
8.       Korek Api
C.      Cara Kerja
1.       Membersihkan pita magnesium dengan ampelas sampai mengkilat lalu memotongnya menjadi dua bagian
2.       Memanaskan air sampai mendidih
3.       Mengisi tabung reaksi pertama dengan air biasa 5 ml dan tabung reaksi kedua dengan air mendidih 5 ml
4.       Memasukkan 2 tetes indikator PP pada masing-masing tabung reaksi
5.       Memasukkan pita magnesium yang telah dipotong menjadi dua bagian ke dalam tabung reaksi.
6.       Mengocok tabung reaksi lalu mengamati perubahan warna pada air
D.      Data Pengamatan
No.
Perlakuan
Hasil Pengamatan
Kecepatan Reaksi
Warna Air
Banyak Gelembung
1
Mg + Air biasa + PP
Lambat
Putih(jika didiamkan menjadi bening)
Timbul gelembung sedikit
2
Mg + Air panas + PP
Cepat
Merah muda Keunguan
Timbul banyak gelembung

E.       Hasil Pengamatan
Dari pratikum di atas, dapat disimpulkan bahwa reaksi antara Mg +Air panas + PP lebih banyak menghasilkan gelembung dibandingkan reaksi antara Mg+ Air dingin + P. Hal tersebut menghasilkan reaksi kimia Mg(OH)2+ H2

2 comments:

  1. Hai, salam kenal ya. Kelas XII juga kah? Sekolah dimana? :)

    ReplyDelete
  2. Iya kelas 12 juga. Tahun ini lulus
    Dari SMAN 1 Blitar :)

    ReplyDelete